Follow Us @soratemplates

15 Oktober 2011

MACAM ORGANISASI DARI SEGI TUJUAN

Setiap organisasi yang didirikan dapat berbentuk Organisasi Niaga (Perseroan Terbatas, CV, Joint Ventura, Fa, Koperasi, Trust, Kartel, Holding Company), Organisasi Sosial maupun Organisasi Regional dan Internasional. Berbagai organisasi-organisasi tersebut memiliki karakteristik yang beraneka ragam yang dapat menghasilkan keuntungan dan kerugian masing-masing. Disetiap masing organisasi-organisasi tersebut terdapat perbedaan karakteristik pada pembentukan organisasi, tujuan organisasi maupun segi keuntungan organisasi sendiri. 

Macam-macam Organisasi dari segi tujuannya adalah:  

1.   Organisasi Niaga : Organisasi yang tujuan utamanya mencari keuntungan.

Macam-macam Organisasi Niaga :
a) Perseroan Terbatas (PT) 
b) Perseroan Komanditer (CV) 
c) Firma (FA) 
d) Koperasi 
e) Join Ventura 
f)  Trus 
g) Kontel 
h) Holding Company

2. Organisasi Sosial Organisasi yang dibentuk oleh anggota masyarakat.
Jalur pembentukan organisasi Kemasyarakatan :
a. jalur keagamaan
b. jalur profesi
c. jalur kepemudan
d. jalur kmahasiswaan
e. jalur keparataian dan kekaryaan

3. Organisasi Regional dan International
    Organisasi Regional : organisasi yang luas wilayahnya meliputi beberapa negara tertentu saja.
    Organisasi Internasional : Organisasi yang anggota- anggotanya meliputi negara di dunia.
Sumber
http://lista.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/22300/P+4+macam-organisasi.pdf
http://azenismail.wordpress.com/2010/11/15/bab-4-macam-macam-organisasi-dari-segi-tujuan/

1 komentar:

  1. wah bikin contekan nih ?
    hha
    bijaklah dalam memilih organisasi kemahasiswaan :)

    BalasHapus